Tag:

kbri

Kemlu dan KBRI bantah klaim Rusia terkait 10 WNI yang menjadi tentara bayaran Ukraina

JAKARTA (Arrahmah.id) – Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Kyiv dan Moskow membantah informasi yang disampaikan oleh Rusia terkait adanya 10 warga negara Indonesia (WNI) yang menjadi tentara bayaran Ukraina. Bantahan tersebut disampaikan oleh Direktur Perlindungan WNI Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia (Kemlu RI) Judha Nugraha. “Kemlu serta KBRI Kyiv dan KBRI Moskow telah memonitor […]